Kategori: Berita Kota

SOIna Kota Sukabumi Gelar Festival Special Olympics

Reporter : Hendriansyah Special Olympics Indonesia (SOIna) Kota Sukabumi pada 10 Desember 2024 menggelar Festival Special Olympics di Lapangan Merdeka yang mempertandingkan beberapa cabang olahraga. Festival ini dibuka secara resmi oleh Kepala Dinas Kepemudaan, Olahraga …