Kepala Sekolah SD dan SMP Diberikan Pemahaman Mengenai Pencegahan Korupsi
Berita Kota Hukum Pendidikan Walikota
9 November, 2023
Reporter : Hendriansyah – Riksan Para Kepala SD dan SMP Negeri beserta perwakilan komite sekolah mengikuti sosialisasi anti korupsi yang diselenggarakan oleh Inspektorat Kota Sukabumi pada 6 November 2023 di Balai Kota. Inspektur Pembantu I …